-->

TIPS MENJAGA BIBIR TETAP LEMBAB

Menjaga bibir kita agar selalu lembab, gampang-gampang susah yah jeng. Apalagi yang punya kebiasaan merokok dan 'minum'. Karena 2 hal tersebut juga salah satu faktor penyebab bibir kering. Berikut ada tips menjaga bibir agar selalu lembab, disimak yah kali ajah berguna.

tips-menjaga-bibir-lembab

Hal-hal berikut adalah yang harus dilakukan untuk menjaga kelembaban bibir kita :

  • Hindari menggunakan lipstik jenis matte, jenis matte adalah lipstik yang warnanya gak mengkilap dan nempel di bibir dan tahan lebih lama. Karena pemakaian lipstik jenis matte akan memperburuk kondisi bibir kita.
  • Stop kebiasaan menjilati bibir *jilat aja lainnya* xixixi
  • Gunakan pasta gigi yang tidak mengandung pewangi, perasa dan bahan kimia lainnya. Karena bahan kimia yang terkandung di dalam pasta gigi membuat bibir kering tanpa di sadari
  • Hindari terkena langsung sinar matahari, untuk itu gunakan sunblock / lip balm
  • Minum air putih yang cukup
  • Hindari mengkonsumsi kafein dan alkohol
  • Pilih lip balm yang mengandung minyak dan pelembab, dan gunakan saat malam hari
  • Minum suplemen atau vitamin B untuk perawatan dari dalam


Haha...sapa hayo yang udah terlanjur punya bibir kering ?? wajib deh baca tips cantik ini, apalagi cewek ...oh nooo....tapi cowok boleh kok praktekin tips menjaga bibir agar selalu lembab ini. Selamat di coba yah bro sis.....smoga membantu...

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "TIPS MENJAGA BIBIR TETAP LEMBAB"

Post a Comment

Bagikan informasi ke teman anda yang membutuhkan.
Silahkan berikan komentar dengan bahasa yang baik dan tidak mengandung SARA
Terimakasih :)

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel